MATERI BELAJAR PENGANTAR FILSAFAT, OLEH : MULYO WIHARTO
LEKTOR KEPALA, UNIVERSITAS ESA UNGGUL JAKARTA
- Filsafat merupakan suatu analisis secara hati-hati terhadap penalaran suatu masalah.
- Filsafat melakukan penyusunan secara sengaja dan sistematis suatu sudut pandang yang menjadi dasar suatu tindakan
- Filsafat membawa kepada pemahaman dan pemahaman membawa kepada tindakan yang lebih layak. Continue reading Metoda filsafat